Visi

Terwujudnya Rumah Sakit Bhayangkara Semarang yang Prima, Presisi, Maju, Modern dan Menjadi Pilihan Masyarakat

Misi

  1. Menyelenggarakan kegiatan pelayanan Kedokteran Kepolisian untuk mendukung tugas operasional Polri.
  2. Menyelenggarakan pelayanan kesehatan Kepolisian bagi PNPP, keluarga serta masyarakat secara Prima dan Humanis.
  3. Meningkatkan Fasilitas, Profesionalisme dan Kesejahteraan SDM Rumah Sakit Bhayangkara Semarang.
  4. Mewujudkan Rumah Sakit Bhayangkara Semarang sebagai wahana Pendidikan dan Penelitian dalam rangka mengembangkan Ilmu Pengetahuan, Keterampilan dan Etika di Bidang Kedokteran dan Kesehatan.